Dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kolaka Utara yang berlangsung hari ini, Penjabat Bupati Kolaka Utara, H. Yusmin, S.Pd., M.H., memberikan penjelasan mengenai Rancangan Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2024. Rapat ini dihadiri oleh jajaran pejabat...
Dalam Rapat Paripurna DPRD Kolaka Utara yang digelar Selasa (21/11/2023) Dr. Ir. Sukanto Toding, MSP,MA Penjabat Bupati Kolaka Utara, memberikan penjelasan terperinci terkait Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Kolaka Utara untuk tahun 2024.
Dr....
Senin (31/7/2023),Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) menggelar rapat paripurna yang menjadi momentum penting dalam penyerahan lima Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Tahun 2022. Acara tersebut berhasil berjalan dengan lancar dan konstruktif, membahas isu-isu strategis untuk kemajuan daerah.
Acara ini diawali dengan...
Penanganan Covid-19 di Kolaka Utara dan fokus pemulihan ekonomi menjadi prioritas anggaran tahun 2020, tahun ini sekitar 24 Miliar Pemda Kolaka Utara gelontorkan agar wilayah paling ujung Sulawesi tenggara ini cepat pulih dari dampak pandemi covid-19.
Dikatakan Bupati Kolaka Utarat,...