Kapolsek Tolala Polres Kolaka Utara yang lama, IPTU Rachman Syarif, S.H, telah resmi menyerahkan tugas dan tanggung jawab jabatannya kepada IPDA Jumardi, S.H, yang sebelumnya menjabat sebagai Kanit 2 Satreskrim Polres Kolaka Utara.
Serah terima jabatan tersebut dilakukan di hadapan...
Wakil Bupati Kolaka Utara H.Abbas SE melantik Dakirwan yang merupakan kepala Desa Patikala Kecamatan Tolala yang baru terpilih. Dakirwan dilantik di Aula kantor Bupati pada Rabu 13 mei 2020 berdasarkan surat keputusan Bupati nomer 141.1/31 tahun 2019 tentang pemberhentian...
Kapolsek Tolala, IPTU Rahman, SH mengingatkan Kepada seluruh pelajar yang masih duduk dibangku sekolah agar menjauhi Narkoba dan tidak terlibat terhadap Kenakalan remaja yang dapat merugikan diri sendiri, keluarga dan orang lain.
Hal ini dikatakan IPTU Rahman, SH, saat menjadi...