24.3 C
Kendari
Jumat, 29 Maret 2024

Warga Porehu Lupa Padamkan Api Saat Masak, Rumahnya di Kebun Habis Terbakar

Penting Dibaca
Kominfo
Kominfohttps://kolutkab.go.id/
Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik Kabupaten Kolaka Utara

Porehu: Nasib Naas menghampiri Sampe Allo, gubuk yang di perkebunan miliknya habis dilalap si jago merah karena dirinya lupa memadamkan api yang digunakannya untuk memasak air.

Dijelaskan Kapolsek Batu Putih Iptu Julius Pulung pada Sabtu (9/8/2021) sekitar pukul 22.30 Wita bertempat di dusun Lima desa Tobela Kecamatan Purehu,Kolaka Utara. Terjadi kebakaran rumah kebun atau pondok yang menghanguskan hasil kebun dan peralatan milil Sampe.

“Penyebab kebakaran yaitu sekitar pukul 17.00 Wita bapak Sampe Alli memasak air di dapur rumah pondok tersebut lalu meninggalkan pondok tersebut dalam kondisi dapur masih menyala dan dapur yg digunakan adalah dapur kayu”Ujar Kapolsek.

Lebih lanjut dia menuturkan sekitar pukul 22.30 Wita Api sudah terlihat berkobar dan membakar rumah tersebut, dan wargapun berdatangan untuk membantu memadamkan, namun karena kobaran api terlalu besar dan bahan rumah terbuat dari kayu sehingga dengan cepat habis terbakar.

“Akibat kebakaran tersebut korban mengalami kerugian 2 karung nilam,1 unit motor Fiz R,2 mesin Semprot,1 pondok kebun,Serta peralatan dapur lainnya.Tafsiran kerugian materiil kurang lebih sekitar Rp 25.000.000,”Tandasnya.

- Advertisement -spot_img

Tinggalkan Komentar

- Advertisement -spot_img
Berita Terbaru

Penjabat Bupati Pesan Al-Qur’an Menjadi Panduan Bagi ASN Kolaka Utara

Penjabat Bupati Kolaka Utara, Dr. Ir. Sukanto Toding, MSP, MA, dengan tegas menegaskan peran penting Al-Qur'an sebagai panduan bagi...
- Advertisement -spot_img

Berita Terkait

- Advertisement -spot_img